Mencegah program menutup ketika dishutdown
CARA MENCEGAH PROGRAM MENUTUP OTOMATIS KETIKA DISHUTDOWN
Selamat Datang di Blog Orang IT . Pada postingan kali ini saya bagikan tutorial singkat saja mengenai bagaimana cara mencegah aplikasi program menutup otomatis ketika komputer dimatikan shutdown , sebenarnya ketika komputer dishutdown sistem akan menjalan perintah SOP untuk mematikan dirinya sendiri mulai dari menghentikan program yang berjalan sampai memutus aliran listrik pada perangkat komputer namun bagi anda yang tidak ingin terjadi kesalahan program otomatis menutup ketika komputer dishutdown anda bisa mencoba cara berikut ini
Mencegah aplikasi menutup ketika dishutdown
1. Buka jendelan run win+R lalu ketikkan gpedit,msc untuk membuka pengaturan group policy editor
2. Silahkan navigasi ke Computer Configuration – Administrative Templates – System – Shutdown Options.dipanel sebelah kanan klik opsi Turn off automatic termination of applications that block or cancel shutdown. artinya mencegah aplikasi menutup ketika windows dishutdown klik enabled dan Ok
3. Selesai tutup jendela konfigurasi group policy dan restart windows untuk menerapkan aturan tersebut
Setelah mengaktifkan fitur ini nantinya ketika anda masih bekerja dengan lembar dokument kemudian tidak sengaja kepencet shutdown akan muncul peringatan untuk mematikan program berjalan sebelum melakukan shutdown . Jika komputer anda ngelag tentu saja komputer anda tidak akan bisa dimatikan jadi gunakan sewajarnya saja
Demikian postingan saya mengenai cara membuat komputer gagal shurdown ketika masih ada program aplikasi yang berjalan semoga bermanfaat jika ada yang ingi ditanyakan silahkan berkomentar yang relevans sekian dan terimakasih telah mengunjungi blog sederhana ini silahkan cari artikel menarik lainya dibagian arsip
Posting Komentar untuk "Mencegah program menutup ketika dishutdown"
Posting Komentar
Artikel di blog ini bersumber dari pengalaman pribadi penulis, tulisan orang lain sebagai posting tamu maupun bayaran oleh sebab itu segala hak cipta baik kutipan dan gambar milik setiap orang yang merasa memilikinya